June 20, 2024 | Other Activities
Kepala
BPS Kota Banjarmasin Ibu Sukma Handayani bersama dengan Kepala Subbagian Umum Bpk.
Tito Raditya Wicaksono hadir pada acara pelaksanaan serah terima dokumen Naskah Perjanjian Hibah
Daerah (NPHD) dan Berita Acara Serah Terima (BAST) Hibah dilaksanakan di ruang
rapat gedung 4 lantai 5 BPS RI di Jakarta pada
hari kamis 20 Juni 2024. Hadir pada acara tersebut yaitu Kepala Biro Umum BPS
RI Bpk. Agus Gede Hendrayana Hermawan dan Kabid Pengelolaan Barang milik Daerah
BPKPAD Kota Banjarmasin. Penyerahan aset
kendaraan dinas ini sangat bermanfaat untuk mendukung kinerja BPS Kota
Banjarmasin dan sebagai bukti kolaborasi yang maksimal antara Pemerintah Kota
Banjarmasin dengan BPS Kota Banjarmasin.
Related News
Rapat EPSS BPS Kota Banjarmasin dan Diskominfotik Kota Banjarmasin
Pendataan SPAK BPS Kota Banjarmasin
Peragaan Alat Pemadam Api Ringan (APAR) di BPS Kota Banjarmasin
Pendataan SHPB BPS Kota Banjarmasin
Koordinasi Tim EPSS BPS Kota Banjarmasin ke DPPKBPM Banjarmasin
Penandatanganan Pakta Integritas BPS Kota Banjarmasin
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kota Banjarmasin
Alamat : Jalan Gatot Subroto No. 5 Banjarmasin 70235
Telpon (0511) 6773031
WA : 081210106371
email : bps6371@bps.go.id
bps6371@gmail.com