Portal PPID
Badan Pusat Statistik

Setiap orang berhak memperoleh Informasi Publik sesuai dengan UU No. 14 Tahun 2008. Website PPID BPS menyediakan Informasi Publik Berkala, Setiap Saat, Serta-merta, dan Informasi lainnya.
Informasi
Berkala
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara berkala
Informasi
Serta-merta
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara serta merta tanpa penundaan
Informasi
Setiap Saat
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan setiap saat
Informasi
Dikecualikan
Pengecualian informasi harus didasarkan pada pengujian konsekuensi
Standar
Layanan
Standar yang berlaku pada Layanan PPID
Laporan
dan Regulasi
Kumpulan Laporan dan Regulasi yang tersedia


E-FORM

Pengajuan Informasi Publik
Kini Lebih Mudah

Ajukan permohononan Informasi Publik, atau keberatan Informasi Publik dengan mengisi E-Form secara online.

Ajukan
Permohonan Informasi →
Ajukan
Keberatan Informasi →

Berita Kegiatan BPS

Supervisi Pendataan Podes BPS Kota Banjarmasin 2024

Dirilis pada 07 Mei 2024Statistik Lain

Selasa 7 Mei 2024 dengan dipimpin langsung oleh Kepala BPS Provinsi Kalimantan Selatan Bpk. Martin Wibisono bersama Kepala BPS Kota Banjarmasin Ibu Sukma Handayani didampingi Tim Kerja Podes BPS Kota Banjarmasin beserta PCL dan PML Pendataan Podes Kota Banjarmasin 2024 melakukan Supervisi Pendataan Potensi Desa (Podes) 2024 di Kelurahan Basirih Selatan.Kepala BPS Provinsi Kalimantan Selatan menghimbau adanya partisipasi aktif dari Desa/Kelurahan dalam Pendataan Podes 2024. Supervisi ini dimaksudkan sebagai mitigasi awal kegiatan lapangan yang akuntabel untuk mendapatkan hasil yang maksimal. Sehingga bisa dijadikan sebagai deteksi awal jika ada kesalahan dalam pendataan Podes 2024. Data akurat dari hasil pendataan Podes 2024 dapat digunakan sebagai benchmark/tolak-ukur pembangunan wilayah, mengetahui potensi suatu wilayah, ketersediaan infrastruktur/fasilitas serta mengetahui kondisi sosial-ekonomi di setiap desa.    

Pejabat Pengelola
Informasi dan Dokumentasi

BPS Kota Banjarmasin

Gedung 1 Lantai 1
(Kepala Biro Humas dan Hukum Badan Pusat Statistik)
Jln. Dr. Sutomo 6–8, Jakarta Pusat 10710
T. (021) 3841195,3842508,3810291-4, Ext : 1017
F. (021) 3857046
e-mail: ppid@bps.go.id

Ikuti Kami
di Media Sosial