Indeks Tendensi Konsumen (ITK) Kalimantan Selatan pada triwulan IV-2012 sebesar 107,45 - Badan Pusat Statistik Kota Banjarmasin

Untuk mendapatkan informasi lebih rinci tentang data BPS Kota Banjarmasin, silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kota Banjarmasin Jl Gatot Subroto No. 5 Banjarmasin pada pukul 08:00 s.d 15:30 WITA atau ke Pelayanan Statistik Terpadu di BPS Provinsi Kalimantan Selatan dan Kabupaten Lainnya.

Indeks Tendensi Konsumen (ITK) Kalimantan Selatan pada triwulan IV-2012 sebesar 107,45

Tanggal Rilis : 5 Februari 2013
Ukuran File : 0.33 MB

Abstraksi

Kondisi Ekonomi Konsumen Triwulan IV - 2012

þ  Indeks Tendensi Konsumen (ITK) Kalimantan Selatan pada triwulan IV-2012 sebesar 107,45 artinya  secara umum persepsi konsumen menganggap bahwa kondisi ekonomi masyarakat umumnya lebih baik  dari triwulan sebelumnya.

þ  Tingkat optimisme konsumen lebih rendah dibandingkan triwulan III-2012 (nilai ITK 107,45 lebih besar dibandingkan ITK Triwulan III-2012  yang menghasilkan ITK sebesar 110,93).

þ  Kondisi ekonomi masyarakat membaik didorong oleh peningkatan variabel pendapatan rumah tangga dan pengaruh inflasi terhadap   konsumsi makanan.

 

Perkiraan Ekonomi Konsumen Triwulan I-2013

þ  Nilai ITK Kalimantan Selatan triwulan I-2013 diperkirakan sebesar 107,22 artinya konsumen masih optimis bahwa kondisi ekonomi konsumen diperkirakan akan tetap baik.

þ  Tingkat optimisme konsumen Triwulan I-2013 diperkirakan sedikit lebih rendah dibandingkan triwulan IV-2012 (nilai ITK sebesar 107,22).

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota BanjarmasinAlamat : Jalan Gatot Subroto No. 5 Banjarmasin 70235

Telpon (0511) 6773031

6773932

email : bps6371@bps.go.id

bps6371@gmail.com

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik